Kenapa Imlek Selalu Identik dengan Hujan?
时间:2025-05-24 22:55:55 出处:休闲阅读(143)
Imlek atau Tahun Baru Chinakerap kali dikaitkan dengan hujan. Pertanyaannya, kenapa Imlek identik dengan hujan?
Hujan sendiri dipercaya sebagai tanda kelimpahan berkah. Dalam sebuah wawancara bersama CNNIndonesia.com, pakar feng shui Yulius Fang mengatakan, hujan adalah sesuatu yang patut disyukuri, apalagi saat turun di hari raya Imlek.
"Setiap hujan di awal tahun [baru China] diartikan sebagai sinyal ekonomi bagus di tahun tersebut," ujar Yulius.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Kaum petani yakin, jika hujan turun, maka tandanya kemakmuran panen bisa didapat setahun ke depan.
Hal ini setidaknya menjelaskan kenapa Imlek selalu identik dengan hujan.
Namun demikian, Yulius berpendapat bahwa kepercayaan itu sudah tak relevan lagi dengan kondisi saat ini.
Di zaman kiwari, lanjut Yulius, petani tak jadi satu-satunya mata pencaharian. Hal ini membuat pandangan tentang hujan bisa jadi berbeda.
"Kalau pedagang? Kan, kalau hujan justru kasihan, susah dapat pembeli," ujar Yulius.
Itu-lah penjelasan mengenai kenapa Imlek identik dengan hujan.
(tim/asr)猜你喜欢
- Kabin Pesawat Air India Bocor Saat Terbang, Penumpang Panik
- 英国伯明翰大学申请条件严格吗?
- KPK Tetapkan Pejabat BPK Sebagai Tersangka Kasus Suap Jalur Kereta
- Nutrisi dan Gizi yang Harus Dipenuhi untuk Mencegah Stunting
- Hari AIDS Sedunia 2023, Peran Komunitas Terdampak Sangat Dibutuhkan
- 英国艺术史专业排名,哪些学校不可错过?
- 英国工业设计研究生院校推荐
- 伦敦大学金史密斯学院专业设置及课程优势
- FOTO: Pohon Natal Ikonik di New York Mulai Bersinar